Spesifikasi Minyak Gemuk Pertamina Grease PTMN SUPER HDX-2
GREASE PERTAMINA SUPER HDX-2 adalah
grease moly lithium complex serba guna berkualitas tinggi didisain khusus untuk aplikasi dengan beban sangat ekstrim yang beroperasi pada temperatur
tinggi dengan kecepatan rendah.
GREASE PERTAMINA SUPER HDX-2 dibuat dari mineral oil yang memiliki viscosity index yang tinggi dan dilengkapi dengan aditif pilihan
sehingga sangat cocok digunakan pada bearing yang bergerak sangat lambat dan sering terjadinya shock load.
GREASE PERTAMINA SUPER HDX-2 memiliki kemampuan water resistant yang sangat baik sehingga cocok digunakan untuk daerah operasi
yang basah dengan kelembaban yang tinggi dan juga memiliki kemampuan yang sangat baik untuk melindungi komponen mesin dari karat dan korosi.
GREASE PERTAMINA SUPER HDX–2 juga dapat digunakan untuk aplikasi industri dan peralatan berat di pertambangan, konstruksi dll.